-->

Pages

Thursday, December 29, 2011

[Photo] Inilah Cara Aku Menikmati Somay

Siomay
Salam Blogger!
Aku kemaren beli Somay, namanya "SOMAY LHOK".

Somay ini entah kenapa dinamakan somay lhok, mungkin pembuatannya di lhokseumawe - Aceh.

Aku membelinya didalam komplek Dayah MUDI Mesjid Raya Samalanga..

Somaynya sangat laris, konternya pas dekat tempat pemandian santri, penjualnya seorang Teungku/Ustad yang berdomisili didalam komplek putri.

SOmaynya sangat enak...
Aku memakannya dg caraku sendiri... yaitu seperti anda lihat digambar... dimasukkan kedalam gelas warna putih dan dengan membaca buku " Miskin Kok mau sekolah? sekolah dari hongkong???"

Cara bikin Siomay:
Cara buat somay
Bahan - bahan somay:


Somay
Resep: Bunda Luki


Ingredient :  
  • 1/2 kg Ikan Tenggiri yg sudah dihaluskan
  • 1 Telur
  • Tapioca Fluor / Tepung Kanji
  • 1 sdm Bawang Goreng tumbuk
  • 1 sdm Daging Giling (optional/kalo ada)
  • Irisan Daun Bawang
  • Merica, garam, gula
  • Kulit pangsit
     
Bahan Pelengkap :  
  • Tahu
  • Telur rebus
  • Kol
     
Untuk Bumbu :
  • Kacang tanah goreng
  • Cabe
  • Garam
  • Gula
  • Bawang Merah & Bawang Putih
  • Kemiri / peanut butter
  • Saos sambel

Cara membuat Somay :
  • Campur semua bahan kecuali tepung
  • Masukan tepung sedikit2 sampai jadi adonan (lembek)
  • Masukan ke kulit pangsit, di tahu dan di telur (kl sempat )
  •  Kukus sampai matang

Cara membuat Bumbu Somay :
  • Cabe, kacang, garam, gula di giling sampai halus
  • Tumis sebentar pake minyak lalu direbus pelan2 diapi kecil, tambahkan saos sambal
  • Hidangkan pake perasan jeruk, sambal, and kecap, yummm!!
     
Tips :
  • Adonan somay boleh ditambahkan air. Hasil adonan akhir harus lembek yaa, jangan kekerasan entar bisa2 bikin pegel deh ngunyahnya

Resep diambil dari -- >> http://bima.ipb.ac.id/~anita/somay.htm

Twitter

Lajnah bahtsul masail pesantren MUDI mesra

ANEUK LENPIPA